Bubur Jadul Kuah Kuning

Dipos pada February 1, 2022

Bubur Jadul Kuah Kuning

Anda sedang mencari inspirasi resep Bubur Jadul Kuah Kuning yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Bubur Jadul Kuah Kuning yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Bubur Jadul Kuah Kuning, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Bubur Jadul Kuah Kuning enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Bubur Jadul Kuah Kuning adalah 6 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Bubur Jadul Kuah Kuning diperkirakan sekitar 1 jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Bubur Jadul Kuah Kuning sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Bubur Jadul Kuah Kuning memakai 10 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bubur jadul karena dimasak pakai santan. Tapi dimodif dengan kuah kuning dan kacang merah. Hasilnya enaak Bun... 😘

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Bubur Jadul Kuah Kuning:

  1. 500 gr beras karon untuk bubur
  2. Santan dari 1/2 kelapa atau 2 pcs santan instan
  3. 300 gr daging ayam
  4. Daun bawang ambil bagian putihnya, chopped
  5. Kacang merah goreng
  6. Emping dan kerupuk
  7. 4 telur rebus, belah
  8. Bawang goreng
  9. Kecap asin
  10. Kecap manis

Langkah-langkah untuk membuat Bubur Jadul Kuah Kuning

1
Siapkan bahan. Masak bubur, masukkan santan, daun salam dan garam, aduk rata. Masak hingga bubur mengental. Rebus ayam sampai empuk. Ambil kaldunya, sisihkan.
Bubur Jadul Kuah Kuning - Step 1
Bubur Jadul Kuah Kuning - Step 1
2
Rebus telur untuk topping. Dinginkan dan kupas. Blender semua bimbu kecuali daun salam/jeruk/sere. Tumis dengan api kecil, tambahkan air kaldu, daun jeruk, salam dan sere.
Bubur Jadul Kuah Kuning - Step 2
Bubur Jadul Kuah Kuning - Step 2
3
Masukkan ayam yang sudah direbus, tambahkan air, garam, lada, gula dan kaldu blok. Koreksi rasa. Sisihkan ayamnya, saring kuah kuningya. Tambahkan kacang tanah goreng sebagai pelengkap (me: kacang merah).
Bubur Jadul Kuah Kuning - Step 3
Bubur Jadul Kuah Kuning - Step 3
4
Goreng ayam setengah matang dan potong suwir. Tata bubur dalam mangkok dengan topping lengkap. Siram kuah kuning, tambahkah kerupuk, emping dan bawang goreng.
Bubur Jadul Kuah Kuning - Step 4
Bubur Jadul Kuah Kuning - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Bubur Tepung (Cemilan Sederhana dan simple)

Bubur Tepung (Cemilan Sederhana dan simple)

Siang2 tapi cuacanya agak mendung cocok nih buat cemilan..Awal saya buat ini pas saya buat bubur candil tp diresepnya kuahnya kental...Pas saya rasain kok kuahnya enak ya?akhirnya sya punya ide gimana kl buatnya tanpa biji candilnya daaan..baru ini kesampaian ngebuat.. Yang punya resep bubur candil @cook_2668114 ini yaa

Mpasi 9+ (Bubur Nays Abon)

Mpasi 9+ (Bubur Nays Abon)

Ini krn ga sempat masak tp masih pengen menu lengkap utk anak. Soo simpeelll ajaa bund...

3 porsi
2 jam
MPASI 8 Bulan Bubur Sliced Beef

MPASI 8 Bulan Bubur Sliced Beef

Nyobain slice beef yang katanya kaya lemak

2 porsi
2 jam 30 menit
Bubur Sayuran

Bubur Sayuran

Selain dibuat nasi goreng, nasi tadi malam bisa juga dibuat bubur sayur lho mommies.

3 orang
Bubur kacang ijo ketan item presto santan instan

Bubur kacang ijo ketan item presto santan instan

Akhirnya kesampean bikin bubur yang mirip dijual abang abang langganan waktu di jakarta hehe Lebih enak bubur kacang ijonya ditambah jahe, cuma kali ini ga punya jahe Dan ketan ditambah pandan,baru pertama ngolah yang ini

Mpasi 6 bln : bubur wortel melon

Mpasi 6 bln : bubur wortel melon

Ini bubur mpasi pertama si adik. Lahap bgt. No ribet. Bab si adik pun aman ya bun. Utk mpasi pertama, bunda msh pakai kurleb 120 gr utk berat total ya

Bubur ayam kampung slowcooker (MPASI D-5) #6m+

Bubur ayam kampung slowcooker (MPASI D-5) #6m+

2 porsi untuk pagi dan malam, Bayi makin pinter makan, banyaknya porsi 1x makan ditambah yaa 🤗❤

2 porsi
3 jam
413. Bubur Manado / Tinutuan

413. Bubur Manado / Tinutuan

Sabtu, 07 Agustus 2021 Liat tanaman pohon Gedi yamg beli online beberapa bulan lalu udah lumayan besar dan banyak daunnya, langsung deh pingin bikin bubur Manado atau tinutuan. Yaa...ciri khas tinutuan yang asli Manado ya daun gedi ini. Kurang pas rasanya kalau bikin bubur Manado ga pakai daun gedi. Selain untuk campuran bubur Manado, daun gedi juga biasanya disayur pakai santan. Daun gedi ini sedikit berlendir. Manfaat daun gedi cukup banyak untuk kesehatan. Daun gedi mengandung protein, zat besi, kalsium, magnesium, mangan, kalium, asam amino, vitamin A, vitamin C, dan antioksidan. Penelitian telah menunjukkan bahwa daun gedi juga memiliki efek analgesik, anti-inflamasi, dan anti-kejang. Untuk yang penasaran dengan daun gedi bisa dilihat di vidio nya di bawah Semoga resep ini dpt menginspirasi & memasak menjadi hal yg menyenangkan 🙏 #Pais_NuAya #MasakanKhasSulawesiUtara #PekanPosbar #CookpadCommunity_Bandung #Cocomba #CookpadIndonesia #Cookpad_id #AuthorsBandungHebring #MasakItuSaya #CookingWithHeart

5 porsi
45 menit
Bubur Ayam Khas Samarinda

Bubur Ayam Khas Samarinda

Source : @Mamaraffiyya Saat tinggal di Balikpapan, sering banget weekend ya ke Samarinda. Dan saat sarapan sebagai pecinta bubur ayam, pastinyaa selalu nyobain sarapan bubur dimana-mana. Nah suatu ketika ketemu lah warung yang jual bubur ayam eh tapi ada embel-embel dibelakangnyaa khas Samarinda. Penasaran doong.. kayak mana siih bubur Samarinda ini. Dan ternyata .. kuahnyaa bening segar ada tambahan tomat dan rasa kecut jeruk nyaa.. duuh enaak ini ternyataa… seperti maem Soto tetapi ini pake bubur. Akuu sukaa. Rasanyaa unik. Semoga berkenan yaa mbk @alaBunna setoran semarak ku ini.. Terimakasih mbak @Mamaraffiyya inspirasi resepnyaa mengobati rasa kangenku akan Kaltim. #BekoanUrangKaltim #Semarak_BekoanUrangKaltim #TidakSekedarMemasak #CloversCookingLovers #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Malang #KhasKalimantanTimur

3 orang
1 jam 45 menit
Bubur ketan merah

Bubur ketan merah

Bubur ketan merah untuk cemilan dirumah

5 org
1 jam
Bubur ayam kuning pakai rice cooker

Bubur ayam kuning pakai rice cooker

Source : @fangfei_kitchen

Bubur Lemu Sambel Tumpang DaMuDza

Bubur Lemu Sambel Tumpang DaMuDza

Melihat ada nasi sisa dingin kemarin malam lumayan banyak sayang banget kalau dibuang, akhirnya dibikin jadi bubur. Dikasih topping sambel goreng krecek favoritku.

4 orang
1 jam 30 menit
Bubur Jali Jali/Bubur Hanjeli (Versi Jali Jali Instan)

Bubur Jali Jali/Bubur Hanjeli (Versi Jali Jali Instan)

Orang Sunda bilang Jali Jali itu Hanjeli. Londo bilangnya Pearl Barley. Ada juga yang menyebut ini Jelai. Yang tinggal di Bandung mungkin tau Kolak Macan, kolak yang ada di jalan Macan. Kolaknya pakai biji Jali Jali alias Hanjeli. Hanjeli/Pearl Barley/Jali Jali ada 2 macam. Yang masih biji (masa masak lebih lama atau harus di rendam dulu semalaman biar cepet empuk ketika di masak), dan yang instan (masa masak hanya 10 menitan). Saya kebetulan punya yg instan. Waktu kapan ke TBK liat ini masukin aja ke keranjang belanjaan. Jadi pakai yg ada. Biji Jali Jali atau Hanjeli banyak manfaatnya untuk tubuh. Selain baik untuk diet karena rendah lemak, biji Jali Jali juga baik untuk menurunkan kolesterol dan gula darah. Karena kaya serat, biji Jali juga baik untuk pencernaan. Rendah sodium dan kaya akan mineral. Harganya pun ngga mahal kok. Mari kita bikiiin... #jalijali #jelai #hanjeli #pearlbarley #buburjali #buburhanjeli #bundaei #buburmanis #buburtradisional #cookpad_id #cookpadcommunity #cookpadcommunity_bandung

4 orang
Bubur nasi dan wortel MPASI

Bubur nasi dan wortel MPASI

Mpasi babyku, masih terus eksplor makanan favorit si baby #PejuangGoldenBatikApron

1 porsi
15 menit
Bubur Sayur ala Bubur Manado

Bubur Sayur ala Bubur Manado

Dapat kiriman sambal Roa jadi pengen bikin bubur Manado. Tapi karena belum siap bahan, kita bikin bubur sayur saja. Ala al bubur Manado. Yang penting hasilnya enak sehat dan cocok buat menemani si sambal Roa... 😘

2 porsi
40 menit
Bubur MPASI Ikan Selayang Sari Jagung

Bubur MPASI Ikan Selayang Sari Jagung

Karna masih ada sisa jagung kemarin jadi menu hari ini masih bertema sari jagung. Untuk besaran takaran bisa disesuaikan ya bu dengan kebutuhan anak. Untuk keju nya saya menggunakan keju prochiz cheddar. Selamat recook ibu ibu 🥰

3 porsi
Bubur Beras

Bubur Beras

Pagi momsss say.. bubur2 ...Bubur beras, adalah beras yg dimasak dgn air dan santan ditambah garam dan daun salam sehingga bubur terasa gurih dan sedap.. melewati hari raya Idul Adha Yukk yg bosen dengan menu daging Krn kemarin sudah banyak ngolah daging lezat2 ya.. bisa hempaskan dgn sabu sayur lodeh ... ehhttt sabu sarapan bubur maksudnya...ya hhhhhh #kampungidaman #semangcook_hokya #Semangcook_BerbagiBahagia #CookpadCommunity_semarang

Mpasi 8 bulan: bubur daging tahu

Mpasi 8 bulan: bubur daging tahu

menu mpasi ini bisa start dari 6m+ ya moms, tinggal diatur tekstur makanannya aja yaa🥰 untuk takarannya disesuaikan juga ya moms boleh dikurang/ditambah tergantung kebutuhan baby🤗 kali ini aku masak menggunakan slow cooker

2 kali makan
2 jam slow cooker